MEMBUKA SMK JURUSAN GIM, BAGAIMANA PANDANGAN PENDIDIKAN ISLAM? 

Oleh : Ustadz Abdullah Efendy, M.Pd., C.BAS. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyebut nilai pendapatan dari industri gim atau aplikasi permainan yang berkembang di Indonesia mencapai Rp 25 triliun selama 2022. Data yang menggiurkan sekaligus menjadi jenjang karir yang mentereng ini, diaminkan melalui kebijakan pemerintah melalui Peraturan Presiden (Perpres) tentang Percepatan Pengembangan Industri Gim Nasional … Read more

PENDIDIKAN PERTAMA & UTAMA DALAM ISLAM

Oleh : Ustadz Abdullah Efendy, M.Pd.,CLMQ Meski pembahasan tauhid tidak sebanyak pembahasan fiqh di Qur’an, namun hal tersebut menurut hemat kami tidak menjadi landasan memahami fiqh lebih penting ketimbang tauhid. Justru, para Nabi dan Rasul diutus, yang utama adalah mengembalikan keimanan kaumnya, dari penyembahan kepada selain Allah, menjadi hanya kepada Allah. Keutamaan memahamkan tauhid dalam … Read more

PENTINGNYA MEMILIH GURU YANG BAIK

Oleh : Ustadz Abdullah Efendy, M.Pd.,CLMQ Pentingkah Guru yang baik? Salah satu petuah ulama dahulu adalah, “lihatlah dari siapa engkau mengambil ilmu!” Kalimat ini sesungguhnya begitu membekas jika kita benar-benar memahami pentingnya esensi guru dalam pendidikan. Guru itu bukan sekedar transfer ilmu, tapi juga transfer kepribadian. Apa yg membentuk sosok siswa, tak terlepas dari unsur … Read more

PENYEBAB GAGALNYA KURIKULUM PENDIDIKAN

Oleh : Ustadz Abdullah Efendy, M.Pd.,CLMQ Kenapa Kurikulum Kita Selalu Gagal? untuk menjelaskannya, ada sebuah analogi sederhana untuk menjelaskan fakta pendidikan hari ini. Ibarat sebuah pohon yang berbuah asam dan daunnya sering membusuk, maka tentu bukan buahnya yang harus diperbaiki, tapi akar pohonnya. Karena buah, adalah representasi dari pohon itu sendiri. Ketika ada rumah yang … Read more

×

 

Assalamualaikum!

Silahkan klik tombol ini untuk terhubung dengan whatsapp kami!

× Chat Disini!